RADARMEDAN.COM | BERITA SUMUT
Scroll to top
Selamat datang
Senin, 13 Jan 2025,

Kembali Kehalam Utama

RADARMEDAN.COM | Berita Sumut

FB_IMG_1596069296483_compress31.jpg

Menteri ATR dan Edy Rahmayadi Berharap Persoalan Tanah di Sumut Segera Tuntass

👤Radar Medan 🕔07:41:13, 30 Jul 2020

RADARMEDAN.COM – Sejumlah kasus pertanahan di Sumatera Utara (Sumut) mulai menemukan titik terang usai pertemuan Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR) Sofyan A Djalil dengan Gubernur Sumut Edy . . .

Baca Selengkapnya
IMG-20200728-WA0008_compress43.jpg

Akpol 91 Bhara Dhaksa Polda Sumut Bakti Sosial Bagikan 1000 Paket Sembako

👤Radar Medan 🕔15:12:55, 28 Jul 2020

RADARMEDAN.COM-Alumni Akademi Kepolisian (AKPOL) Angkatan 1991 Bhara Dhaksa Polda Sumut melaksanakan bakti sosial yang bertempat di Lapangan KS Mapoldasu, Senin (27/7/2020). Adapun Bakti sosial yang . . .

Baca Selengkapnya
FB_IMG_1595903567748_compress19.jpg

GTPP Covid-19 Sumut Pastikan RS Rujukan Tidak Buat Diagnosa untuk Keuntungan Finansial

👤Radar Medan 🕔09:37:05, 28 Jul 2020

RADARMEDAN.COM – Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Sumatera Utara (Sumut) memastikan Rumah Sakit (RS) Rujukan Covid-19 tidak membuat diagnosa pasien menjadi positif . . .

Baca Selengkapnya
IMG-20200728-WA0005_compress65.jpg

FSPMI apresiasi Tim Gabungan Poldasu dan Disnaker Sumut Akan Tuntaskan Kasus Buruh

👤Radar Medan 🕔08:08:24, 28 Jul 2020

RADARMEDAN.COM - FSPMI apresiasi Tim Gabungan Poldasu dan Disnaker Sumut. Tim gabungan ini akan tuntaskan kasus buruh yang bertahun mandek. Elemen buruh yang tergabung dalam Dewan Pimpinan Wilayah . . .

Baca Selengkapnya
IMG-20200727-WA0004_compress48.jpg

Kapolda Sumut Gowes di Toba

👤Radar Medan 🕔08:18:55, 27 Jul 2020

RADARMEDAN.COM - Kapoldasu Beri Motivasi Gowes di Medan Terjal, Toba (25/7/2020). Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Martuani Sormin mengatakan, dengan latihan gowes bersepeda yang rutin, sesulit dan . . .

Baca Selengkapnya
IMG-20200726-WA0029-01.jpg

Razia Minggu Pagi, Satpol PP dan Polantas Tertibkan Kerumunan

👤Radar Medan 🕔21:38:48, 26 Jul 2020

RADARMEDAN.COM – Puluhan personel Satpol PP Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) bersama aparat kepolisian lalu lintas (Polantas) Polrestabes Medan melakukan penertiban para . . .

Baca Selengkapnya
IMG-20200725-WA0046_compress51.jpg

Pimpin Sertijab Kasi Datun Dan Kasubagmin, Ini Harapan Kajari Karo

👤Radar Medan 🕔22:21:22, 25 Jul 2020

RADARMEDAN.COM, KARO - Kejaksaan Negeri Karo Denny Achmad. SH, MH. Pada hari Jumat tanggal 24 Juli 2020 sekira pukul 14.00 WIB, melaksanakan pelantikan dan mengambil sumpah jabatan Kasi Datun dan . . .

Baca Selengkapnya
IMG-20200725-WA0044_crop_65.jpg

Pesona Wisata Lae Une Pakpak Bharat Butuh Sentuhan Pemerintah

👤Radar Medan 🕔22:10:17, 25 Jul 2020

RADARMEDAN.COM, Pakpak Bharat -  Air Terjun Lae Une merupakan salah satu objek wisata yang ada di kabupaten Pakpak Bharat. Air terjun ini terletak di desa Kecupak, kecamatan . . .

Baca Selengkapnya
IMG-20200725-WA0006_compress47.jpg

Kapolda Sumut Panen Raya Padi di Holbung, Kabupaten Toba

👤Radar Medan 🕔08:59:46, 25 Jul 2020

RADARMEDAN.COM-Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Martuani Sormin beserta Pejabat Utama (PJU)  Poldasu menghadiri panen raya masyarakat Desa Lumban Holbung Kecamatan Uluan Kabupaten Toba, Jumat . . .

Baca Selengkapnya
ff6de67c-f42b-428f-9275-dc672faa3c68.jpg

Brimob Polda Sumut Laksanakan Penyemprotan Terminal Amplas Minimalisir Penyebaran Covid-19

👤Radar Medan 🕔18:23:44, 23 Jul 2020

RADARMEDAN.COM - Kamis (23/07/2020) sekira pukul 12.30 WIB, terminal Amplas Medan disemprot personil Subden KBR Detasemen Gegana Sat Brimob Polda Sumut. Antisipasi penyebaran tim ini . . .

Baca Selengkapnya
cc63a0d4-48c4-4120-b3f9-680be0193229.jpg

Jelang Idul Adha 1441 H Polrestabes Medan Akan Ploting Pengamanan Jalur Medan Berastagi

👤Radar Medan 🕔17:34:03, 23 Jul 2020

RADARMEDAN.COM - Kasat Lantas Polrestabes Medan AKBP Sonny Siregar bersama para Kanit Dan Panit gelar Rakor Pos Lantas Lapangan Merdeka Medan Sambut Operasi Patuh Toba 2020 dan Idul Adha 1441 H. . . .

Baca Selengkapnya
d0ac4609-6db1-4d16-94c9-3e73c164513a.jpg

51.38 Kg Shabu, 1.603 Butir Pil Ekstasi, 40.798 Kg Ganja Dimusnahkan Satres Narkoba Poldasu

👤Radar Medan 🕔08:46:08, 23 Jul 2020

RADARMEDAN.COM- Rabu (22/7/2020) bertempat di laman Direktorat Reserse Narkoba Polda Sumatera Utara telah dilakukan press release dan pemusnahan barang bukti Narkoba yakni 51.38 Kg Shabu, 1.603 butir . . .

Baca Selengkapnya
909458d1-9356-400a-a14f-9f5af9303133.jpg

Menilik Potensi Wisata Delleng Simpon Wisata Menarik dari Pakpak Bharat

👤Radar Medan 🕔08:36:55, 23 Jul 2020

RADARMEDAN.COM, PAKPAK BHARAT - Delleng dalam bahasa Pakpak artinya Gunung. Delleng Simpon adalah puncak gunung tertinggi yang ada di wilayah Kabupaten Pakpak Bharat, tepatnya di desa Ulumerah . . .

Baca Selengkapnya
10f3c64d-2a91-4eeb-a197-79c6127dce6f.jpg

Operasi Patuh Toba Akan Digelar 23 Juli hingga 5 Agustus 2020 di Sumut

👤Radar Medan 🕔23:51:56, 22 Jul 2020

RADARMEDAN.COM - Pelaksanaan Operasi (Ops) Patuh Toba yang digelar selama 14 hari sejak 23 Juli hingga 5 Agustus akan melibatkan personel satuan tugas Polda dan satuan tugas wilayah. "Ada . . .

Baca Selengkapnya
006053400_1568693352-WhatsApp_Image_2019-09-17_at_10_57_35_AM_(1).jpg

11 Mantan Anggota DPRD Sumut 2014, 2019 Ditahan KPK Kasus Suap Mantan Gubernur Gatot Pujo Nugroho

👤Radar Medan 🕔22:51:52, 22 Jul 2020

RADARMEDAN.COM, JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menahan 11 orang mantan anggota DPRD Sumatera Utara, Rabu (22/7/2020). Ke-11 mantan legislator itu ditahan usai diperiksa sebagai . . .

Baca Selengkapnya

BERITA PHOTO

Berita Utama

Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Youtube dan dapatkan informasi terbaru dari kami.

Jejak Pendapat

Bagaimana pandangan anda atas Pilkada 2024?
  Tidak Ada Pilihan
  Tidak Puas
  Puas