RADARMEDAN.COM | BERITA KEPULAUAN NIAS
Scroll to top
Selamat datang
Rabu, 22 Jan 2025,

Kembali Kehalam Utama

RADARMEDAN.COM | Berita Kepulauan Nias

terpencil.jpg

Lewati Sungai dan Medan yang Sulit, Pastikan Logistik Pilkada Aman Sampai Daerah Terpencil

👤Radar Medan 🕔09:57:04, 27 Nov 2024

RADARMEDAN.COM, NIAS SELATAN - Polda Sumut terus berupaya menjaga kelancaran distribusi logistik Pilkada 2024. Melalui pengerahan personel Bawah Kendali Operasi (BKO), pengamanan diperketat, . . .

Baca Selengkapnya
benjol.jpg

Usai Kelilingi Jalan Rusak Milik Provinsi di Nias Utara, Kepala Bobby Nasution Benjol

👤Radar Medan 🕔13:11:00, 05 Nov 2024

RADARMEDAN.COM, NIAS UTARA - Di hadapan ribuan masyarakat Kabupaten Nias Utara, Bobby Nasution melempar canda mengenai kondisi ruas jalan milik Provinsi Sumut di Kabupaten Nias Utara, yang mengalami . . .

Baca Selengkapnya
IMG-20241103-WA0064_compress2.jpg

Tatap Muka dengan Petani, Bobby Nasution: Kita Gas Perbaiki Nias

👤Radar Medan 🕔14:36:10, 03 Nov 2024

RADARMEDAN.COM, NIAS -  Kepulauan Nias memiliki potensi yang sangat luar biasa. Bila dimaksimalkan, potensi itu akan dapat meningkatkan ekonomi masyarakat dan daerah. Namun, untuk . . .

Baca Selengkapnya
NISEL.jpg

Tinjau Jembatan Papan di Nias Barat, Bobby Nasution Serap Aspirasi Masyarakat

👤Radar Medan 🕔11:27:35, 03 Nov 2024

RADARMEDAN.COM, NIAS BARAT - Calon Gubernur Sumatera Utara, Bobby Nasution, melanjutkan safari politiknya ke Kabupaten Nias Barat, Sabtu (02/11/2024). Bobby dan rombongan tiba di Desa Tawuna . . .

Baca Selengkapnya
belanja.jpg

Gandeng Istri Kahiyang Ayu, Bobby Nasution Tinjau dan Berbelanja di Pasar Gunungsitoli

👤Radar Medan 🕔15:56:27, 02 Nov 2024

RADARMEDAN.COM, NIAS UTARA - Kedatangan calon Gubernur Sumatera Utara (Sumut) nomor urut 1, Bobby Nasution bersama istrinya Kahiyang Ayu di Pasar  Pagi Gunungsitoli menarik perhatian . . .

Baca Selengkapnya
dihadang.jpg

Kampanye Bobby Nasution di Nias Utara Dihadang Warga, Minta Jalan Diperbaiki

👤Radar Medan 🕔10:11:59, 02 Nov 2024

RADARMEDAN.COM, NIAS UTARA - Calon Gubernur Sumatera Utara nomor urut 1 Bobby Nasution meninjau ruas jalan provinsi yang menghubungkan Gunungsitoli-Tuhemberua, Kecamatan Sawo menuju ibukota . . .

Baca Selengkapnya
IMG-20241101-WA0133_compress46.jpg

Tak Mau Lagi Nias Jadi Anak Tiri, Anak Muda Gunung Sitoli Gantungkan Harapan ke Bobby Nasution

👤Radar Medan 🕔15:20:15, 01 Nov 2024

RADARMEDAN.COM, GUNUNG SITOLI - Anak muda Kota Gunungsitoli menggantungkan banyak harapan untuk kemajuan Kepulauan Nias kepada calon Gubernur Sumatera Utara nomor urut 1, Bobby Nasution, ketika . . .

Baca Selengkapnya
nias5.jpg

Kampanye di Nias, Bobby Nasution Siap Bawa Nias Jadi Daerah Maju, Tak Lagi Tertinggal

👤Radar Medan 🕔10:43:58, 01 Nov 2024

RADARMEDAN.COM, GUNUNG SITOLI -  Calon Gubernur Sumatera Utara nomor urut 1, Bobby Nasution beserta rombongan tiba di Kepulauan Nias, Kamis (31/10/2024) sore. Setibanya di Kepulauan Nias, Bobby . . .

Baca Selengkapnya
ONONIHA.jpg

Bobby Nasution Ajak 5 Relawan Ono Niha Kampanye di Kepulauan Nias

👤Radar Medan 🕔16:19:25, 28 Okt 2024

RADARMEDAN.COM - Calon Gubernur Sumatera Utara Nomor Urut 1, Bobby Nasution mengajak dan membawa 5 orang relawan Ono Niha berkampanye di Kepulauan Nias dalam waktu dekat ini. "Saya mengajak 5 . . .

Baca Selengkapnya
batik1.jpg

Dekranasda Sumut Terus Promosikan Kerajinan Daerah, Adakan Pelatihan Membatik di Nias

👤Radar Medan 🕔08:16:41, 22 Jun 2024

RADARMEDAN.COM - Penjabat (Pj) Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Sumatera Utara (Sumut) Dessy Hassanudin membuka pelatihan membatik se-Kepulauan Nias di Gunungsitoli. Ia berharap . . .

Baca Selengkapnya
IMG-20240614-WA0198_compress73.jpg

Ketua Umum Bhayangkari Bedah Rumah dan Gereja di Nias Utara

👤Radar Medan 🕔17:22:36, 15 Jun 2024

RADARMEDAN.COM, NIAS - Dalam rangka menyambut Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKGB) ke-72 tahun 2024, Ketua umum Bhayangkari Ny Juliati Sigit Prabowo melaksanakan kegiatan bedah rumah dan . . .

Baca Selengkapnya
paud2.jpg

Bunda PAUD Kota Gunungsitoli Dorong Terciptanya Pelayanan Pendidikan Anak Usia Dini

👤Radar Medan 🕔12:16:50, 28 Apr 2024

RADARMEDAN.COM,GUNUNGSITOLI - Bunda PAUD Kota Gunungsitoli Veny Sowa’a Laoli melaksanakan  kunjungan pembinaan Kelembagaan PAUD  di TK Negeri Pembina 1 Gunungsitoli Selatan, Jumat, . . .

Baca Selengkapnya
nias4.jpg

Diduga Keracunan, Puluhan Jemaat BNKP Dima Dilarikan ke Rumah Sakit

👤Radar Medan 🕔09:40:44, 02 Apr 2024

RADARMEDAN.COM, GUNUNG SITOLI - Sebanyak 38 orang warga jemaat gereja BNKP Dima Resort 27 Kecamatan Hiliduho Kabupaten Nias dilarikan ke Puskesmas dan RS Thomsen Nias usai menikmati makanan pada . . .

Baca Selengkapnya
IMG-20240215-WA0090_compress50.jpg

Beredar Video Polisi Bawa Kotak Suara Terombang-ambing di Laut Nias Selatan

👤Radar Medan 🕔17:58:31, 15 Feb 2024

RADARMEDAN.COM, NIAS SELATAN - Sehari setelah pemungutan suara Pemilu 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Nias Selatan melalui PPS desa mulai mengembalikan surat suara pasca Pencoblosan dan . . .

Baca Selengkapnya
PLNnias.jpg

Kementerian BUMN dan PLN Tinjau Listrik di Kepulauan Nias

👤Radar Medan 🕔14:20:48, 09 Sep 2023

RADARMEDAN.COM, NIAS - Komitmen pemerintah untuk pemerataan pelayanan dan akses ketenagalistrikan bagi masyarakat daerah 3T (Tertinggal, Terdepan dan Terluar) khususnya di Kepulauan Nias melalui . . .

Baca Selengkapnya

BERITA PHOTO

Berita Utama

Temukan juga kami di

Ikuti kami di facebook, twitter, Google+, Youtube dan dapatkan informasi terbaru dari kami.

Jejak Pendapat

Bagaimana pandangan anda atas Pilkada 2024?
  Tidak Ada Pilihan
  Tidak Puas
  Puas