Polres Simalungun Ungkap Penyalahgunaan BBM Subsidi, Tiga Tersangka Diamankan
RADARMEDAN.COM, SIMALUNGUN - Polres Simalungun melalui Satuan Reserse Kriminal berhasil mengungkap praktik penyalahgunaan Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi dalam Operasi Kepolisian Kewilayahan DIAN TOBA 2025, Minggu, 18/5/2025. Operasi . . .